Epidemiologi kanker adalah bidang ilmu tentang timbul dan berkembangnya kanker, distribusi kanker dalam komunitas manusia, sebab dan kondisi prevalensi kanker, serta pencegahan dan pengendaliannya. Hal tersebut adalah bagian penting dari upaya pencegahan dan terapi kanker dan berperan sangat besar dalam perjuangan melawan kanker. Setidaknya ada 4 kegunaan epidemiologi yaitu mengidentifikasi dan…